Lengkap, itulah kesan pertama saat melihat aplikasi ini. Seperti namanya, Tipard total media converter dapat mengkonversi semua format video dan Audio. Dilengkapi juga dengan profil gadget yang sangat lengkap, dapat digunakan untuk konversi audio video pada Iphone, nokia, android, ps3 dll. Tidak hanya itu, Tipard mendukung tekhnologi AMD dan Nvidia dalam urusan rendering video, jika anda menggunakan VGA tersebut proses konversi akan dibantu dengan VGA sehingga beban CPU menjadi berkurang dan tentu saja proses konversi berjalan lebih cepat.
Screenshot :