Banyak cara untuk menjaga software di komputer anda selalu update. Salah satunya dengan menggunakan aplikasi Secunia PSI (Personal Software Inspector). Secunia PSI akan menemukan update terbaru untuk software yang terpasang di komputer anda.
Untuk program populer seperti Chrome, Firefox, Skype, VLC, dll , Update akan berjalan secara otomatis. Untuk beberapa software lainnya seperti product Microsoft, anda dapat mendownload dan menginstallnya secara manual.
Saat menjalankan pertama kali, secunia PSI akan memeriksa update terbaru untuk software anda. Lamanya proses update tergantung pada kecepatan koneksi Internet yang anda miliki.
No comments :
Post a Comment
Kritik? Saran? Pertanyaan? Sharing? Mari berbagi di Form Komentar !
Mohon untuk tidak mencantumkan Link dalam form komentar.
Komentar Spam tidak akan ditampilkan.
Mohon maaf jika komentar tidak langsung dibalas.